Wujudkan Kota Sehat, Warga Sukamaju Diberi Sosialisasi STBM
depok.go.id-Demi mewujudkan Kota Sehat sebagai salah satu program unggulan Kota Depok, Kelurahan Sukamaju terus melakukan berbagai upaya. Salah satunya, dengan menyosialisasikan Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) kepada warga, guna menuntaskan permasalahan sarana pembuangan air besar di wilayah tersebut. "Berdasarkan hasil laporan di lapangan, masih ada sebagian warga yang Buang Air Besar (BAB) tidak pada tempatnya, [...]