Kafilah Kecamatan Beji Ramaikan Pawai MTQ
Pelaksanaan Pawai MTQ Kecamatan Beji . (Asyril/Diskominfo). depok.go.id-Kafilah Kecamatan Beji yang terdiri dari 350 peserta, ikut serta meramaikan pawai penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XIX Tingkat Kota Depok di Kecamatan Cimanggis. Jumlah kafilah tersebut, merupakan perwakilan dari seluruh unsur yang merupakan murni warga Kecamatan Beji. “Dalam pawai ini, kami mengikutsertakan seluruh stakeholder. Salah [...]